Berikut ini merupakan contoh silabus yang hanya berfokus pada beberapa bagian (Kompetensi Dasar, Materi pelajaran, dan Indikator Pencapaian Pembelajaran). Pada bagian indikator pencapaian pembelajaran, ada bagian yang dikosongkan. Mahasiswa diharapkan mengisi bagian kosong tersebut seperti caontoh yang ditampilkan. Minimal indikator yang ditampilkan adalah tiga (3). Selamat bekerja. Tenggat waktu hingga pukul 00.00 malam ini.
Kompetensi
Dasar
|
Materi
Pembelajaran
|
Indikator Pencapaian Kompetensi
|
|
1.1 Menanggapi
siaran atau
informasi dari
media
elektronik
(berita dan
nonberita)
|
Siaran (langsung)
dari radio/ televisi,
teks yang dibacakan,
atau rekaman berita/
nonberita
·
Pokok-pokok isi
berita
· Menanggapi isi berita
|
· Menuliskan isi siaran radio/televisi dalam beberapa
kalimat dengan urutan yang runtut dan mudah dipahami.
· Menyampaikan secara lisan isi berita yang telah ditulis
secara runtut dan jelas
· Mengajukan pertanyaan/ tanggapan berdasarkan informasi
yang didengar (menyetujui, menolak, menambahkan pendapat)
|
|
1.2 Mengidentifikasi
unsur
sastra (intrinsik
dan ekstrinsik)
suatu cerita
yang disampaikan
secara
langsung/ melalui
rekaman
|
Rekaman cerita,
tuturan langsung
(kaset, CD, buku cerita)
·
Unsur intrinsic
(tema, alur, konflik, penokohan, sudut pandang, amanat)
·
Unsur
ekstrinsik (agama, politik, sejarah, budaya)
|
(Untuk mahasiswa yang namanya berada
pada urutan 1-15 pada absen)
|
No comments:
Post a Comment